IMPLEMENTASI ELECTRONIC DANCE MUSIC DALAM MUSIK IRINGAN IBADAH I-GEN YOUTH SEMARANG

Authors

  • Abdi Satria Majus Purba STT Kristus Alfa Omega

Keywords:

Electronic Dance Music, I-Gen Youth Semarang Services, Contemporary Christian Music

Abstract

Seiring dengan perkembangan manusia, musik juga berkembang. Tak musik gereja, sebagai bentuk ekspresi manusia terhadap Tuhan yang disembah, telah berubah. Gereja, menyediakan wadah bagi generasi muda untuk beribadah, salah satunya dengan menggunakan Electronic Dance Music yang diimplementasikan dalam musik pengiring ibadah. Citra yang tertanam dalam budaya EDM disambut dengan pujian dan penyembahan dalam liturgi gereja yang suci. Hasilnya EDM memberikan identitas bagi komunitas I-Gen Youth, menggunakan elemen EDM yang diadopsi untuk mempertahankan iringan ibadah menyembah.

References

Chia, Lloyd. “Sacred Sacrilege: Religion and Popular Culture in Singapore†(2003): 1–169.

Ghony, Djunaidi, and Fauzan Almanshur. Metodologi Penelitian Kualitatif. Jogja: Ar-Ruzz, n.d.

Gilbert, Jeremy, and Ewan Pearson. Discographies: Dance Music, Culture and the Politics of Sound. Choice Reviews Online. Vol. 37, 2000.

McLeod, Kembrew. “Genres, Subgenres, Sub-Subgenres and More: Musical and Social Differentiation within Electronic/Dance Music Communities.†Journal of Popular Music Studies 13, no. 1 (2001): 59–75.

Reynolds, William J, and Yunatan Krisno Utomo. “Building an Effective Music Ministry.†In Pengantar Pelayanan Musik Gereja, 6. Semarang: KAO Press, 2015.

Salim, Djohan. Psikologi Musik. Jogja: Best Publisher, 2009.

YF, La Kahija. Penelitian Fenomenologis: Jalan Memahami Pengalaman Hidup. Jogja: PT Kanisius, 2017.

Downloads

Published

2021-06-28